Subscribe Twitter

Senin, 04 Juni 2012

Fear

Sepotong adegan di film 3 idiots,

Ketika Raju Rastogi sedang di-interview, pihak perusahaan menanyakan, mengapa nilai - nilai Raju buruk sekali? Raju pun menjawab, sewaktu kecil sebenarnya dia anak yang pintar, tetapi hal ini berubah sejak dia menyadari bahwa dia adalah tumpuan keluarga, dia mulai takut. Ketika dia menyadari bahwa jika tidak menjadi orang yang terdepan, dia tidak akan dikenal siapapun, dia menjadi lebih takut lagi. Fear is not good for study.

Siapa yang tidak takut menghadapi ujian? Siapa yang tidak merasa ngeri jika mendapat nilai C, D atau mungkin E?

Sering kali saya sendiri pun lupa, apa hakikat dari belajar, kemudian hanya nilai yang saya pikirkan. Nilai yang menjadi tujuan akhir. Merasa ngeri dengan nilai yang buruk, tetapi saya lupa bahwa ada yang lebih mengerikan, ketika Allah Swt melihat saya berbuat dosa, melihat saya bertindak curang dalam ujian, hukuman apa yang akan saya terima? Jangan sampai terjadi.

Siapa yang berbuat dosa, hidup akan dipersulit. Siapa yang berbuat baik, hidup akan dimudahkan, Insya Allah.

4 komentar:

ipulzz mengatakan...

wah keren tulisan nya tyaa,,
kjujuran memang segalanya..:D

Unknown mengatakan...

Bener juga ya...
hmmm... Hakikat belajar.. :D

tyaceria mengatakan...

@ipulzz : wah skrg udah sarjana ya.. slmt :D

@Muh Zaenul Hilmi : makasih komentarnya,,

Unknown mengatakan...

Sama sama...

Posting Komentar